Cara Mudah Cari Mobil Idaman Keluarga

cara-mudah-cari-mobil-idaman-keluarga

autonesian.com – Banyaknya pilihan mobil-mobil baru maupun mobil bekas tetapi tidak jarang para calon konsumen masih kesulitan untuk mencari mobil idaman khususnya untuk keluarga. Berbagai ragam pertimbangan dari kapasitas penumpang, model, desain, gaya hidup, kebutuhan keluarga dan bahkan hingga dana yang pas.

Oleh karena itu semua, Mobil123.com sebagai Portal Otomotif Nomor 1 di Indonesia menggelar Talk Show bertema “TIPS MENCARI MOBIL IDAMAN KELUARGA” di Jakarta pada 29 Maret 2016.

“Banyak pertimbangan sebelum membeli mobil misalkan saja dilihat dari sisi dana, kebutuhan keluarga, model, dan lain-lain. Dan, kini, ketika dunia telah memasuki era digital, jutaan calon pembeli melakukan riset di website-website otomotif seperti MOBIL123.COM.” ujar PC Gan, country manager mobil123.com.

Baca Juga :  Iannone Siap Hengkang Dari Suzuki Ecstar dan Pindah ke Aprilia Racing Team

cara-mudah-cari-mobil-idaman-keluarga-2

Gan menambhkan, kami sendiri menyajikan berbagai pilihan mobil baru dan bekas dari ribuan dealer dan penjual mobil terpercaya di Indonesia, fitur pembanding, dan artikel-artikel yang bisa menjadi referensi para calon konsumen.

Dalam kesempatan Talkshow, pengamat dan konsultan otomotif Paulus Sugih Firmanto memaparkan daya angkut, harga, resale value dan lain-lain menjadi bahan-bahan pertimbangan masyarakat sebelum membeli serta fitur-fitur dan desain menjadi alasan orang atau keluarga memilih mobil

Sementara Agus Mustofa dari National Technical Support Auto2000 menjelaskan bahwa service history wajib diperhatikan ketika seseorang membeli mobil bekas dan sesuikan juga model mobil dengan karakter Anda, apakah SUV, sedan, MPV.

Baca Juga :

Total
0
Shares

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

GIPHY App Key not set. Please check settings

Previous Article

Yamaha Blue Core Sambangi Para Kampus

Next Article

Lengkapi Ragam Pilihan Mercedes Benz Hadirkan MPV Premium Terbaru

Related Posts