Inikah Alasan Forward Racing Cabut ke Superbike?

Forward-racing

autonesian.com – Kabar mengejutkan dari Tim Forward Racing yang memutuskan diri untuk mundur dari ajang balap MotoGP akhir musim ini. Tim yang diperkuat oleh Loris Baz tersebut memutuskan untuk hijrah ke ajang balap World Superbike (WSBK) mulai musim depan. Namun, apakah yang menjadi alasan utama dari Forward pindah ke Superbike?

Giovanni Cuzari yang merupakan sang pemilik tim dikabarkan akan memboyong MV Agusta untuk masuk kembali ke MotoGP pada musim balap 2017. Tim asal Swiss ini ingin menularkan kesuksesan MV Agusta di ajang Supersport ke tingkat yang lebih tinggi yakni Superbike pada musim balap 2016.

Forward-racing-loris-baz

Inti dari kesepakatan antara kedua pihak tersebut adalah dengan memboyong MV Agusta ke MotoGP pada musim 2017. Dimana hal tersebut memudahkan langkah dari pabrikan asal negeri Pizza tersebut untuk memasuki gelaran MotoGP.

Baca Juga :  RSV Helmet Bersama Pertamina Enduro Siap Gelar Balap Motor di Sentul

MV Agusta sendiri bukanlah pemain baru di kejuaraan balap motor Grand Prix, mereka telah memenangkan 75 gelar juara dunia pebalap dan 27 gelar juara dunia konstruktor.

Total
0
Shares

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

GIPHY App Key not set. Please check settings

Previous Article

Royal Enfield Resmikan Gerai Ekslusif Pertama di Perancis dan Spanyol

Next Article

TATA Tantang Konsumen Bersama Super Ace

Related Posts